Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2016

Resep Cara Membuat Roti Kasur Empuk

Gambar
Siang bunda kali ini kami akan membagikan resep roti kasur empuk ala bunda Elsa Agustina yang bisa anda praktekkan. Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah resepnya yah bunda, Happy Cooking. Bahan: 500 gr tepung protein tinggi 150 gr gula pasir (butiran halus) 100 gr butter margarine (sy pakai Palmia Royal) 1 sachet ragi instant (11 gr) 1/2 sachet bread improver 4 sdm susu bubuk full cream 2 butir kuning telur 1 sdt garam air dingin kureb 1 1/4 gelas belimbing Isian : Coklat putih yg disiapkan sehari sebelum buat rotinya. Caranya lelehkan 1 batang coklat putih dgn cara di steam,setelah meleleh dinginkan di suhu ruangan dlu baru masukan kulkas sebentar sekitar 10 menit atau sampai coklat bs di bentuk bulat2 sebesar bakso atau sesuai selera. Setelah itu simpan lg di kulkas untuk di gunakan besok dengan dibungkus plastik rapat spy tidak lembab. Olesan : Kocok 2 butir kuning telur 2 sdm su

Resep Cara Membuat Onde Onde Wijen

Gambar
Siang bunda kali ini kami akan membagikan resep onde-onde wijen ala bunda Safitri. Nah untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya, lalu praktekkan deh. Selamat mencoba resepnya yah. Bahan Kulit luar 200 gram tepung ketan 50 gram tepung beras 60 gram kentang 65 gram gula 1/2 sdt garam 200 mL air hangat Isian 150 gram kacang hijau kupas 100 gram gula 1/4 sdt garam Taburan Air secukupnya 100 gram biji wijen Cara Membuatnya Rendam kacang hijau kupas, lalu kukus bersama dengan kentang hingga lembut. Haluskan kacang hijau kupas, gula dan garam hingga lembut. Bagi menjadi beberapa bulatan untuk isian. Campurkan tepung beras, tepung ketan, kentang, gula, garam dan air. Uleni hingga kalis, bisa ditambahkan air bila masih kurang. Bulatkan sekitar 20 gram. Masukan isian kedalam kulit luar. Bulatkan, basahi dengan sedikit air dan gulingkan pada biji wijen.

Resep Cara Membuat Mie Godok Sederhana

Gambar
Siang bunda, kali ini kami akan membagikan resep mie godok yang bisa anda sajikan untuk santap siang keluarga anda. Nah untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah resepnya, Happy cooking mom. Bahan:   Mie basah siap pakai 1/2 ekor ayam Kol, potong kasar 4 bh tomat, iris kasar 3 bh telur rebus, belah 2 3 btg daun bawang, iris halus 2 btg seledri iris halus 2 sdm kecap manis 1 1/2 ltr air Bumbu halus: 5 bawang putih 5 kemiri, sangan 1/2 sdt merica garam Pelengkap: Bawang merah goreng Sambal cabe rawit Cara Membuat: Rendam ayam dalam air jeruk lemon kurleb 15 menit, kemudian cuci, tiriskan. Rebus ayam dengan api kecil hingga cukup empuk. Angkat ayam, goreng hingga kecoklatan, kemudian suwir2. Tumis bumbu halus hingga harum, kemudian masukkan ke dalam kaldu. Tambahkan berturut2 kecap manis dan ayam suwir. Didihkan. Masukkan tomat dan kol, masak hingga cukup layu. Terakhir masukkan mie, da

Resep Cara Membuat Tahu isi sayur Reyah

Gambar
Tahu adalah salah satu makanan yang banyak digemari, tahu dapat diolah menjadi berbagai macam jenis menu. Nah kali ini kami akan menyajikan resep tahu isi sayuran yang mudah dan simple untuk anda praktekkan. Berikut adalah bahan dan cara membuatnya. Bahan: 15 buah tahu pong siap pakai Isian : 150 gram tauge 100 gram buncis ,potong bulat tipis 2 buah wortel ,potong korek api 100 gram udang ,kupas ,cincang halus 1 butir telur Gula dan garam secukupnya 1 batang daun bawang iris tipis Bumbu halus : 8 butir bawang merah 3 siung bawang putih 4 buah cabai merah Bahan pencelup : 100 gram tepung terigu 1 sdm tepung beras 2 sdm tepung tapioka 1/2 sdm ketumbar bubuk 1 siung bawang putih ,haluskan Air sampai didapat kekentalan yang pas Cara Membuatnya Isi : Panaskan minyak ,tumis bumbu halus hingga harum.masukkan telur sambil di orak arik. Masukkan udang ,aduk hingga berubah warna.masukkan sayur ,masak hingga sayur layu.beri gula dan garam kemudian masukkan daun bawang.angkat Penyelesaian : Belah

Resep Cara Membuat Angeun Kacang Beureum

Gambar
Siang bunda kali ini kami akan membagikan resep sayuran khas sunda yang bisa memanjakan lidah anda dan keluarga. Nah untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut resepnya. Bahan: 300 gr kacang merah segar 1 ltr air 1 lbr daun salam 1 cm lengkuas 2 bh cabe merah, belah 2 1 bh tomat, potong 4 2 btg daun bawang, potong2 2 cm Bumbu: 5 bawang merah, iris halus 2 bawang putih, iris halus 1/2 sdt terasi 1- 1 1/2 sdm gula merah 1 sdt garam 1 sdm air asam jawa Cara Membuat: Rebus kacang merah hingga setengah empuk bersama daun salam dan lengkuas. Masukkaan seluruh bumbu, masak kembali hingga kacang benar2 empuk (tapi jangan sampai pecah). Terakhir masukkan cabe merah, tomat dan daun bawang. Masak hingga cukup layu. Cicipi rasanya. Sajikan hangat.

Resep Cara Membuat Tempe Penyet Sambel Kemangi

Gambar
Siang bunda kali ini kami akan menyajikan resep tempe penyet kemangi yang akan menggugah lidah anda. Untuk membuatnya anda bisa intip bahan dan bumbu yang digunakan juga cara membuatnya. Berikut adalah resepnya, selamat mencoba yah and Happy Cooking Bahan: 1 bungkus tempe Bumbu Tempe : 1 siung bawang putih Ketumbar, garam dan air seukupnya Bumbu Sambal : 2 siung bawang merah 1 siung bawang putih 10 buah cabe rawit merah 1 ikat kemangi 1 cm kencur Garam dan Gula Secukupnya Cara Membuatnya Potong tempe lalu masukan kedalam bumbu untuk tempe lalu goreng hingga kecoklatan, angkat dan tiriskan Haluskan bahan untuk tempe jika suka mentah tdak usah digoreng jika tdak suka mentah bisa digoreng sebentar tmbahkan garam dan gula secukupnya Setelah bahan sambal halus masukkan tempe goreng lalu dipenyet2 trakhir masukan kemangi dan siap disajikan By Hannie

Resep Cara Membuat Beownies Rumahan Yang Nikmat

Gambar
Hi..hai... bunda kali ini kami akan membagikan resep brownies yang bisa anda praktekkan dirumah yah, dan sajikan untuk keluarga diwaktu anda bersantai, Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah bahan dan cara membuatnya. Selamat menoba resepnya yah and Happy cooking. Bahan 170 gram dark cooking chocolate. 75 gram margarin 2 butir telur 75 gram gula pasir 75 gram tepung terigu Kacang Walnut ½ Sendok teh baking powder Cara Membuat Lelehkan dark cooking chocolate dan margarin. Kocok telur dan gula sampai larut. Masukkan tepung dan baking powder yang sudah diayak dan diaduk rata. Tambahkan cokelat cair dan margarin sambil diaduk rata. Tuang dalam loyang brownies yang dioles margarin dan dialasi kertas. Sisihkan. Panaskan kukusan dahulu setelah mendidih kemudian baru masukkan loyang brownies, sebelum ditutup, taruh kacang walnut yg sudah diiris tipis dan dioseng dengan Teflon (api kecil) agar tampak kecoklatan. Kukus 30 menit de

Resep Cara Membuat Spaghetti Goreng

Gambar
Pagi bunda yuk buat sarapan dengan spageti goreng untuk keluarga, Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Sajikan spegetty goreng ini untuk keluarga tericinta. Berikut adalah resepnya, selamat mencoba yah and happy cooking Mom. Bahan: 250 gr spaghetti, rebus sesuai aturan, tiriskan Sosis rasa "hot&spicy". secukupnya 1/2 bawang bombay besar, iris 4 bawang putih, geprek Cabe rawit, iris halus Daun ketumbar, secukupnya, ambil daunnya Saus: 4 sdm saus tiram 1 sdm kecap asin 1 sdm saus cabe Merica hitam, secukupnya Untuk Menumis: 1 sdm margarin 4 sdm olive oil Cara Membuat: Panaskan olive oil dan margarin. Kemudian tumis bawang bombay dan bawang putih hingga harum. Tambahkan irisan cabe rawit. Masukkan saus, kemudian spaghetti. Aduk sampai tercampur rata. Bila spahetti kelihatan kering, bisa ditambahkan olive oil. Cicipi rasanya. Menjelang diangkat, masukkan daun ketumbar. Angkat. Sajikan dlm keadaan hangat

Resep Salad Buah Saus Mangga Yoghurt by Sukma

Gambar
Pagi bunda kali ini kami akan membagikan resep salad buah saus mangga yoghurt yang bisa anda praktekkan dirumah. Untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan lalu ikuti langkah cara membuatnya. Selamat mencoba yah. Bahan Semangka potong kotak Anggur hitam belah dua Apel hijau potong kotak Buah naga putih potong kotak Kiwi potong-potong Jelly siap pakai potong ktak Mangga harum manis potong kotak Saus: 1 buah mangga harum manis ambil dagingnya 125 gryoghurt mangga 1/2 sdmlemon juice Cara Membuatnya: Tata buah di dalam wadah, sisihkan.  Campur dan blender bahan saus. Tuang saus ke atas potongan buah. Simpan dikulkas,sajikan dingin.

Resep Cara Membuat Mie Ayam Home Made By yunda yun

Gambar
Pagi bunda kali ini kami akan membagikan resep cara membuat mie ayam home made yang bisa anda praktekkan dirumah. Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut bahan-bahan yang dibutuhkan dan cara membuatnya. Selamat mencoba resepnya yah bunda and Happy Cooking. Bahan: Mie Telor Bahan dan  Cara Membuat Minyak Ayam: Bawang putih iris tipis Lemak dan kulit ayam potong kecil Tumis bawang putih masukkan lemak dan kulit ayam masak sampai kulit kering dan minyak keluar sisihkan Bahan dan cara membuat ayam kecap: 500 daging ayam potong kecil 5 kemiri (haluskan) 2 cm jahe(haluskan) 5 siung bawang putih (haluskan) 10 siung bawang merah (haluskan) Seruas jempol kunyit (haluskan) 1 sdm ketumbar (haluskan) 5 sdm kecap manis 2 sdm kecap asin 1 sdm saos tiram Garam dan penyedap secukupnya Cara Membuat: Tumis bumbu sampai harum masukkan ayam kecap manis.. Kecap asin saos tiram garam dan penyedap secukupnya tambahkan air masak sampai agak kering Baha

Cara Membuat Resep Kari Ayam Kampung

Gambar
Hallo bunda pada kesempatan kali ini kami akan membagikan resep kari ayam kampung yang bisa anda praktekkan dirumah. Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan dan cara membuatnya. Bahanya: 1 ekor ayam kampung, potong potong 5 sdm minyak goreng 1 lembar daun kunyit, iris kasar 1 btg serai memarkan 1 lembar daun salam 2 butir cengkeh 1 potong kayu manis 750 ml santan 3 buah tomat, potong potong 5 buah cabe hijau, belah dua 2 lembar daun jeruk, iris halus Bumbu Halus: 1 sdt ketumbar sangrai 1/4 sdt jintan 1 ruas jahe 1 ruas jari lengkuas 5 buah kemiri 3 siung bawang putih 6 buah bawang merah 1 sdm air asam jawa garam + gula secukupnya Cara Membuatnya: Tumis bumbu halus hingga wangi, masukan serai, daun kunyit, daun salam, cengkeh & kayu manis. Aduk rata. Masukan ayam, aduk aduk, tutup wajan & masak sampai air menyusut. Tambahkan santan, garam & gula, aduk terus supaya santan tdk pecah. M

Resep Cara Membuat Garang Asem Ayam Sederhana

Gambar
Pagi bunda kali ini kami akan membagikan resep garang asem ayam yang bisa anda sajikan untuk salah satu menu spesial keluarga anda. Untuk membuatnya anda bisa intip resep dan cara membuatnya dibawah ini, tapi sebelumnya anda bisa siapkan bahan-bahan dibawah ini lalu ikuti langkah cara membuatnya. Happy Cooking Bahan: 1/2 ekor ayam kampung, potong sesui selera 8 buah belimbing wuluh, potong sesui selera 8 buah tomat hijau, potong potong 15 cabe rawit utuh 5 lembar daun salam 2 batang serai, iris halus 5 cm lengkuas, parut 200 ml santan daun pisang secukupnya Bahan Halus: 10 buah bawang merah 8 siung bawang putih 2 cm kunyit 4 buah kemiri gula + garam secukupnya Cara Membuatnya; Campurkan bumbu halus dgn santan, serai & lengkuas parut. Masukan ayam, cabe utuh, belimbing wuluh & tomato. Masukan jg garam + gula, aduk hingga tercampur rata. Siapkan Daun pisang, letakan daun salam diatas daun pisang, kemudian beri ayam yg sudah tercampur bumbu & bahan lainya. lalu sematkan dgn li

Resep Cara Membuat Roti Unyil Cokelat Nan Empuk

Gambar
Pagi bunda kali ini kami akan membagikan resep roti unyil yang bisa anda praktekkan, untuk membuatnya anda bisa siapkan bahan-bahan yang dibutuhkan lalu ikuti langkah cara membuatnya. Berikut adalah resep lengkapya, selamat berisperimen and happy cooking Mom. Bahan: 300 gram tepung terigu protein tinggi 100 gram tepung terigu protein sedang 80 gram gula pasir 11/2 sendok teh ragi instan (6 gram) 20 gram susu bubuk 2 kuning telur 1 putih telur 175 ml air es 75 gram margarin 1 sendok teh garam Bahan Isi: 50 ml susu cair 150 gram cokelat masak pekat, dipotong-potong 100 gram kacang tanah sangrai, dicincang kasar. Bahan Olesan (aduk Rata): 1 kuning telur 1 sendok makan susu cair Cara Membuat: Isi: panaskan susu cair. Masukkan potongan cokelat masak pekat. Aduk sampai larut. Tambahkan kacang. Aduk rata. Dinginkan dalam lemari es. Roti: campur tepung terigu, gula pasir, ragi instan, dan susu bubuk. Aduk rata. Tambahkan telur dan air es sedikit-sedikit sambil diuleni sampai kalis. Masukkan ma

Resep Cara Membuat Jamur Tiram Crispy

Gambar
Jamur Tiram Krispy sangat cocok dijadikan sebagai menu untuk bersantai dengan sambal botolan. Untuk membuatya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu ikuti langkah-langkah cara membuatnya. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan. Bahan: 100 gram Jamur Tiram 5 sdm Tepung Terigu 3 sdm Tepung Beras 1 sdt Baking Powder 2 siung Bawang Putih 1 sdt Garam 1 sdt Lada Bubuk Minyak Untuk Menggoreng Cara Membuatnya : Cuci bersih jamur tiram, tiriskan dan suir2 menjadi 3 bagian. Haluskan bawang putih, campur kedalam jamur tiram, diamkan hingga meresap. Dalam wadah campur jadi satu tepung terigu, tepung beras, baking powder, garam & lada bubuk hingga merata. Panaskan minyak, balurkan jamur kedalam campuran tepung, tekan2 agar tepung menempel, langsung masukkan kedalam minyak panas. Goreng hingga keemasan & matang. Angkat, siap dihidangkan.

Resep Cara Membuat Martabak Brownies Nikmat

Gambar
Pagi bunda Kali ini kami akan memcoba membagikan resep martabak brownies yang mudah dan simple untuk anda praktekkan. Untuk membuatnya anda bisa intip resepnya dibawah ini lalu siapkan bahan yang dibutuhkan lalu ikuti langkah-langkah cara membuatnya. Berikut adalah resepnya, selamat mempraktekkan yah bunda and Happy cooking. Bahan : 235 gr tepung 15 gr coklat bubuk 1 sdt pengembang kue 85-90 gr gula pasir 1/4 sdt garam 1 kuning telur 350 ml air (krn kental banget sy tmbh bbrp ml) 1/2 sdt coklat pasta Gulpas untuk taburan Butter untuk olesan Bahan Tambahan : 1/4 sdt soda kue 1/4 sdt pengembang kue Cara Membuat: Ayak bahan kering. Masukkan garam, gulpas, kuning telur aduk rata. Tuang pasta ke dalam air. Tambahkan sedikit demi sedikit ke adonan. Tutup adonan dengan lap/plastik wrap slama 60 menit. Panaskan cetakan/teflon. Sebelum dituang, masukkan soda kue dan pengembang. Biarkan adonan hingga berbuih, taburi gula. Tutup cetakan tunggu hingga matang. Oles butter, angkat beri topping sesuk